Jumat, 01 Desember 2017

Maksimalkan Sosmed

Bismillah

Ibnu Taimiyah menjelaskan bahwa ada tiga modal utama dakwah: Ilmu, Sikap lemah lembut dan Sabar.

Kuasai FIKIH KOMUNIKASI, KUASAI MATERI SECARA INTEGRAL DAN KOMPREHENSIF terhadap MATERI yang disampaikan ...

Memperjalankan di waktu malam (Al-'Isrā'):36 - Dan janganlah kamu mengikuti apa yang kamu tidak mempunyai pengetahuan tentangnya. Sesungguhnya pendengaran, penglihatan dan hati, semuanya itu akan diminta pertanggungan jawabnya.

KONSTRUKTIF, HARGAI PERBEDAAN, SAMPAIKAN n HINDARI PERDEBATAN ... serta semua dikembalikan kepada Al Quran n Sunnah

Wanita (An-Nisā'):59 - Hai orang-orang yang beriman, taatilah Allah dan taatilah Rasul (Nya), dan ulil amri di antara kamu. Kemudian jika kamu berlainan pendapat tentang sesuatu, maka kembalikanlah ia kepada Allah (Al Quran) dan Rasul (sunnahnya), jika kamu benar-benar beriman kepada Allah dan hari kemudian. Yang demikian itu lebih utama (bagimu) dan lebih baik akibatnya.

Dakwah bukan PROFESI .. tetapi setiap PROFESI WAJIB BERDAKWAH sesuai KeIlmuan yang dimilikinya ... dimulai dari MENDAKWAHI DIRINYA SENDIRI ..Kelgnya, Masyarakatnya dan seterusnya.

Sebaik-baiknya berdakwah adalah dengan MENCONTOHKAN nya kepada yang lainnya serta berani mengatakan mana yang HAQ n BATHIL menski harus menghadapi berbagai cercaan, ujian dsb ...

SELAMAT BERDAKWAH ...

BUILD DIGITAL POSITIVE CONTENT UNDER QURAN N SHAHIH HADIST ...

MAY ALLOH BLESSING YOU ...

0 komentar:

Posting Komentar